Kemendikbud Sarankan Dokumen PPG Daljab 2022 Berwarna

Kemendikbud Sarankan Dokumen PPG Daljab 2022 Berwarna

Registrasi dan input dokumen PPG Daljab 2022 sudah bisa dilakukan sejak 12 Februari kemarin melalui laman SIMPKB. Sementara itu, jadwal penutupan pendaftaran akan dilakukan pada 25 Februari mendatang. Sebagaimana surat edaran yang telah lebih dulu dikeluarkan, guru dapat mengirim dokumen PPG Daljab 2022 melalui website PPG. Di surat tanggal 4 … Selengkapnya

PPPK Guru Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi

PPPK Guru Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi

PPPK Guru Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi akan segera memasuki tahap 3 dalam waktu dekat. Hal itu dikarenakan PPPK tahap 2 sudah selesai masa pemberkasan dan segera ke tahap usulan NI PPPK. Berdasar rencananya, PPPK Guru Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologitahap 3 akan diselenggarakan bulan Desember. Namun, penjadwalan … Selengkapnya

Jadi Harapan Honorer, PPPK Adalah ASN yang Diakui Negara

Jadi Harapan Honorer, PPPK Adalah ASN yang Diakui Negara

Diselenggarakannya sistem seleksi PPPK adalah bentuk modernisasi peraturan pemerintahan mengacu pada UU Nomor 5 Tahun 2014. Hal itu juga didasarkan pada PP Nomor 49 Tahun 2018 tentang Manajemen Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja. Manajemen Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja atau PPPK adalah bentuk pengelolaan sistem PPPK. Dengan PPPK, pemerintah berharap … Selengkapnya

Jadwal PPPK Kemdikbud Tahap 3 dan Syarat-syaratnya

Jadwal PPPK Kemdikbud Tahap 3 dan Syarat-syaratnya

Usai ditutupnya proses pemberkasan PPPK tahap 2 bagi guru, jadwal PPPK Kemdikbud tahap 3 masih ditunggu-tunggu informasinya. Pasalnya, seleksi PPPK tahap 3 merupakan kesempatan terakhir bagi para guru yang telah mendaftar di tahap satu hingga dua. Tahapan di seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja satu sampai dua ini terbilang cepat … Selengkapnya

Peserta Lolos PPPK Tahap 2 Diminta Segera Isi DRH, Ini Dokumennya

Peserta Lolos PPPK Tahap 2 Diminta Segera Isi DRH, Ini Dokumennya

Pengumuman kelulusan tes seleksi CASN formasi PPPK tahap 2 sudah memasuki proses pemberkasan kolektif region. Para peserta yang telah dianggap lulus diminta segera mengisi daftar riwayat hidup disertai berkas-berkas lainnya. Namun, berdasar ungkapan Deputi Bidang Sistem Informasi Kepegawaian (Sinka) BKN, Suharmen (28 Januari), peserta yang mengunggah DRH masih sedikit. Terhitung … Selengkapnya